Kami beroperasi sejak Tahun 2004. Dimulai dari penyelenggaraan event di kampus yang kemudian berlanjut ke berbagai event lain.
Hingga kini, kami sudah melayani berbagai klien dan event dari pemerintahan, corporate, sekolah dan perguruan tinggi, dan berbagai acara di masyarakat.
Selalu berusaha memberikan layanan dan produk terbaik kepada konsumen merupakan semangat yang kami tanamkan. Semoga Sewa Bagus dapat menjadi mitra terbaik dalam setiap event Anda.
Terimakasih,
Sewa bagus Team